Postingan sebelumnya telah dijelaskan materi Konsep Nilai Mutlak dan pembahasan soal konsep nilai mutlak. Postingan kali ini akan saya jelaskan tentang bagaimana cara supaya kalian mudah memahami grafik nilai mutlak.
Menggambar grafik fungsi mutlak dapat dengan cara menggambar grafik fungsi linear kemudian untuk grafik yang berada di bawah sumbu X (Y bernilai negative) dicerminkan terhadap sumbu X.
Contoh : gambarlah grafik fungsi mutlak g(x)=|3x-1| !
Cara 1: dengan bantuan grafik fungsi linear
- Gambar grafik fungsi linear 3x-1 (untuk grafik yang di bawah sumbu X di gambar putus-putus)
- Grafik yang garisnya putus-putus kita cerminkan terhadap sumbu X
cara 2: dengan subtitusi nilai x ke fungsi g(x)=|3x-1| diperoleh
sehigga grafik fungsi g(x)=|3x-1| adalah
untuk lebih memahami tentang materi grafik fungsi nilai mutlak silahkan lihat video berikut:
berikut latihan soal untuk menambah pemahaman
Jika ingin mengetahui pembahasan soal silahkan lihat pembahasan
Materi selanjutnya tentang Persamaan Nilai Mutlak
jangan lupa untuk melakukan absensi kehadiran hari ini, cukup satu kali saja
3 Comments
Bu, untuk cara subtitusi itu angkanya terserah? terimakasih.
bu, cara subtitusi angkanya terserah (memilih sendiri)? terimakasih.
ia subtitusi angkanya terserah. tp lebih baik jika ada x yang positif dan negatif